Panglima TNI Tinjau Anggota Yang Melaksanakan Pengamanan di Gedung DPR/MPR

Loading

Jakarta,reportaseindonesia.id |Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P., bersama Kapolri Jenderal Tito Karnavian meninjau anggota yang bertugas mengamankan aksi di sekitaran Gedung DPR/MPR, setelah aksi massa yang berlangsung seharian tadi. Senin (30/09/2019).

Panglima TNI tiba di DPR disambut oleh Pangdam Jaya Mayjen TNI Eko Margiyono dan langsung memberikan pengarahan kepada anggota yang sedang melaksanakan tugas.

Dalam peninjauan tersebut nampak hadir beberapa Pejabat TNI Polri diantaranya Asops Panglima TNI, Asops Kapolri, Dankormar, Danjen Kopassus serta beberapa Pejabat TNI Polri lainnya.

Sumber: Puspen TNI

Editor: Agus

BACA JUGA :   Pangdam IM Buka Opster TNI Wilayah Kodim 0107/Asel

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *